Monday, April 28, 2014

Kelemahan dan kelebihan BBM FOR ANDROID

Kelemahan BBM For android :
  1. PIN tidak permanenBerbeda dengan PIN di perangkat BlackBerry yang tidak berubah meski perangkat diinstal ulang, PIN di BBM for Android akan selalu berubah setiap kali diinstal ulang.  Ini tentu sedikit mengganggu - terutama bagi pengguna yang memanfaatkan BBM untuk berbisnis karena PIN jadi sulit dihafal.
    Untungnya kita tidak perlu melakukan re-invite kontak karena ketika aplikasi diinstal ulang, ada opsi untuk melakukan switch device sehingga kontak yang ada otomatis dipindah ke PIN baru.

  2. Boros RAMJika RAM (memori) di perangkat Android Kompasianer pas-pasan, lebih baik jangan instal BBM for Android karena aplikasi ini benar-benar boros RAM sbb :
    1387429844953457997
    RAM yang digunakan oleh aplikasi BBM for Android
    Terlihat bahwa BBM yang terinstal di Samsung Galaxy Tab saya menghabiskan 65 MB RAM ketika berjalan.  Alternatifnya, kita mesti meng-uninstall beberapa aplikasi yang dirasa tidak perlu agar ruang memori di perangkat tetap lega dan BBM bisa berjalan dengan baik.
    Bagaimana jika perangkat kehabisan memori?  Lemot dan hang bakal jadi santapan rutin hehehe…

  3. Mengetik tanpa keypad fisikKita tahu bahwa hampir semua perangkat Android yang beredar menggunakan layar sentuh.  Ini relatif, tapi saya pribadi merasa lebih nyaman mengetik pesan menggunakan keypad fisik karena saya termasuk pengetik cepat.  Menggunakan BBM for Android membuat saya beberapa kali “terpeleset” dan berakibat salah men-tap huruf.
Itulah sekilas kelebihan dan kekurangan BBM for Android.  Sekadar catatan, selama menggunakan BBM for Android saya mengalami ada beberapa pesan yang sangat lama sampainya, bahkan bisa satu hari.  Sesuatu yang sebenarnya juga lazim terjadi ketika menggunakan BBM di BlackBerry.
Adapun mengenai Broadcast Message yang sempat beredar dan mengatakan bahwa BBM di Android bakal mentok di kuota dengan dasar perhitungan tertentu, saya belum mencoba membuktikannya.  Tapi andaikan hal tersebut benar, bukankah kita bisa mengambil langganan paket data yang unlimited?  Mohon pencerahannya.

Semoga posting saya kali ini bermanfaat.

BY : TIARA SISSY B.

Perbedaan BBM di blackberry dengan BBM di android

Arigato hosaimas - pikir pikir dulu klo kalian mau ganti blackberry denagn android, soalnya menurut pemberitahuan dari seseorang ( orang yang BC ke BBM gw ) bahawa BBM din Android / iOS lebih boros.dibandingkan BBM di Blackberry.

Yang hobby chat di BBM, Yang hobby update status di BBM, Yang hobby ganti DP di BBMM, dan Yang hobby BroadCast. ternyata semua itu ada harganya jika di Android / iOS.
1 huruf kita mengirim pesan di BBM Andoid = 1kb
1x ganti status rata rata = 1kb
1x broadcast = 1 - 10kb
Jika kita punya contact jumlahnya 100 orang .-. tiap satu contact ganti status atau gandi DP berarti kita kurang lebih kehilangan 1 - 12kb. dan jika dihitung, 12 x 100 = 1200kb atau 1,2mb.
jika tarif operator 1 Gb = Rp.10.000 maka hasilnya 1Gb : 1,2 mb = 833,333. maka untuk 1 GB kuota kita yang cuma akan terpakai buat 834 x orang ganti profile, iu belum termasuk yang lainnya '-')/ Jika asumsi 1 contact ganti prifle tiap hari trus dikali 100 dalam 8 hari, kuota 1 Gb langsung Bablas dengan percuma.

tau sendiri kan yang punya BB ganti profile  dalam sehari brpa kali ? belum memang disetting untuk online shop. trus hitungakan, kalikan dengan seluruh contact anda kira kira hematan mana paket BB yang cuma 30Rb/bln unlimited ( full service ) ataukah paket internet 1 gb atau bahkan 10 gb ? nah, messenger di android ada efek sampingnya. yaitu batre cepat panas tentu saja cepat berkurang ( sama seperti BB ) dan BBM di Andoid banyak kekurangannya. yaitu :

  • ga bsa send video
  • ga bsa send pdf / word / exl
  • ga ada BBM chanel
  • boros kuota / pulsa
  • ga bsa buka lnk
  • ga bsa peer to peer ( pesan murah )
  • pin BBM 7 bersifat sementara 
  • pin BBM 7 tidak bisa di suspend ( blokir ) jadi kalo hilang bisa di kack orang '-')/
jadi kesimpulannya, pikir pikir dlu kalo kaliann mau ganti BB dengan Andoid .-. dan silahkan sih kalo orang kaya itu ga peduli apa apa. hohhoho. yosh, jika kalian ada pertanyaaan silahkan coment dibawah .-. danini bener tidaknya bisa kalian coba sendiri. 

BY : TIARA P.B. 

jumlah kolom dan baris pada ms-excel.

Jumlah kolom dan Baris pada Ms. Excel 2003 dan dan Ms. Excel 2007, pada Excel 2007 lebih banyak, coba kita bandingkan :

Ms. Excel 2003 
256         kolom (bertanda IV kalau abjad)
65.536     baris

Ms. Excel 2007
16.384     kolom bertanda XFD kalau abjad 
1.048.576 baris 

Cara mudah agar kita langsung mengetahui jumlah baris dan kolomnya,  dengan menggunakan keyboard yaitu :
tekan ctrl +  untuk mengetahui jumlah kolom.
tekan ctrl +  untuk mengetahui jumlah baris.

Semoga bermanfaat ya!!!

BY : TIARA P.B